
Disrupt
Success Stories from Young Entrepreneurs under 30
DIBAWAKAN OLEH ERIC PRAMONO DAN ARIZKA DIRSI.
Disrupt adalah acara mingguan mengenai kisah sukses dari entrepreneur muda di bawah 30 tahun. Jangan lewatkan setiap Sabtu, jam 3 sore, di 94.8 DJFM Surabaya.
HOSTS


004. Opportunities in Educational Startups
Episode keempat Disrupt! telah mengundang seorang pengajar yang memiliki passion di bahasa Inggris, dia adalah Ryan Tjandra. Dia ingin berinovasi dengan kelebihannya dalam berbahasa Inggris dengan cara membuka bisnis les Inggris secara online. Ide nya yang sangat inovatif ini di dukung oleh partner nya yang bekerja sama dengannya. Dengarkan talkshow ini untuk ingin tahu lebih lanjut.
GUEST STARRING:

Ryan
Owner of Convo
Opportunities in Educational Startups
Streaming audio akan bisa di nikmati pada hari Senin jam 4 sore.
LINKS AND SHOW NOTES
Recent Comments